Tes PCR Seluruh Pegawai BPS Kabupaten Madiun - Berita - Badan Pusat Statistik Kabupaten Madiun

Pelayanan Statistik Terpadu dapat menghubungi PESILAT (Pelayanan Data dan Pengaduan Singkat Lengkap dan Cepat) di nomor whatsapp 0812 3511 3519

Publikasi Kabupaten Madiun Dalam Angka dapat diunduh disini

Tes PCR Seluruh Pegawai BPS Kabupaten Madiun

Tes PCR Seluruh Pegawai BPS Kabupaten Madiun

18 Oktober 2021 | Kegiatan Statistik Lainnya


Senin, 18 Oktober 2021
Seluruh pegawai BPS Kabupaten Madiun menjalani tes PCR di Kantor BPS Kabupaten Madiun. Kegiatan ini sebagai bentuk pencegahan penularan COVID-19 dan pemantauan kesehatan pegawai di BPS Kabupaten Madiun.
Seluruh pegawai diwajibkan mengikuti Swab Test/PCR ini, baik pegawai yang PNS maupun PPNPN.
Sebelum dilaksanakan tes, peserta diwajibkan untuk mengisi formulir data diri yang telah disediakan. Tes berlangsung dengan tetap menerapkan protokol kesehatan seperti pengecekan suhu sebelum tes, penggunaan masker, serta pelaksanaan di ruangan terbuka.
#ZI
#RB
#WBK/WBBM
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten MadiunJl. Raya Solo No.30 Jiwan - Madiun 63161

Telp (0351) 463193

Faks (0351) 463193

Mailbox : bps3519@bps.go.id

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik